Spesifikasi Dan Harga HP Levono S820

HP Lenovo S820 ponsel pintar asal perusahaan lenovo ini hadir dengan berbagai fitur yang cukup komplit. Dengan harga hp terbaru yang cukup bersaing serta spesifikasi yang mumpuni, membuat ponsel ini naik daun di bulan November 2013. Harga hp Lenovo S820 memang mentargetkan segmentasi pasar menengah. Karena Lenovo sadar, segment ini yang paling banyak target pembelinya. HP Lenovo S820 hadir dengan layar yang cukup luas yaitu 4.7 inch yang mendukung teknologi IPS dengan kedalaman warna 16 juta warna, gambar yang di hasilkannya juga sangat bagus jernih dan lebih tajam. Spesifikasi Dan Harga HP Acer Liquid E2 V370 Terbaru.
Spesifikasi Dan Harga HP Levono S820
HP Levono S820

Kamera Lenovo S820 adalah 12 MP, dengan LED flash. Dengan kamera sebesar 12 MP, apapun yang anda capture akan bermakna dan seru! Kamera depan Lenovo S820 adalah 2 MP. Lenovo S820 dibekali dengan memori internal sebesar 4 GB, dengan adanya slot kartu memori dengan kapasitas hingga 32 GB. Baca juga Harga Samsung Galaxy Core.

Ponsel besutan Lenovo ini berbasis Android v4.2 Jelly bean, yang dilengkapi dengan berbagai macam fitur atau teknologi masa kini yang tidak dapat kita ragukan lagi, beberapa diantaranya adalah sistem jaringan yang digunakan. Lenovo S820 yang memiliki spesifikasi dengan jaringan 2G dan 3G untuk memudahkan anda dalam terhubung dengan internet dan koneksi sinyal tersebut. Untuk performa, Lenovo S820 menggunakan CPU MTK 6589W CPU Quad-core dengan kecepatan prosesor 1,2 GHz. Grafik yang cemerlang Lenovo S820 berkat dukungan GPU PowerVR SGX544. Untuk lebih lengkap spesifikasi Levono S820 silahkan lihat di bawah ini. Jika Anda ingin melihat seputar daftar harga terbaru samsung galaxy silahkan lihat di harga samsung galaxy.

Spesifikasi Detail

Umum Jaringan GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, 3G HSDPA 900 / 2100
Layar Tipe IPS LCD capacitive touchscreen, 16 juta warna
Ukuran 720 x 1280 pixels, 4.7 inchi (~312 ppi pixel density) Multitouchup to 4 fingers Protection Corning Gorilla Glass
Dimensi Ukuran/Berat 139.5 x 69.7 x 9 mm / 143 g
Suara Fitur Getar

MP3, WAV ringtones
Jack 3.5 mm jack
Speakerphone Ya, with stereo speakers
Penyimpanan Internal 4 GB, 1 GB RAM
Eksternal microSD, hingga GB
Konektivitas 3G HSDPA, HSUPA
EDGE Ya
GPRS Ya
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual band
Bluetooth Ya, v3.0 with A2DP
Infrared Tidak
USB/Port Ya, microUSB v2.0
Kamera Primer 12 MP, 4000 x 3000 pixels, autofocus, LED flash Geo-tagging, touch focus, face detection
Sekunder Ya, 2 MP
Video Record Ya
Baterai Tipe Li-Po 2000 mAh battery
Standby Up to 140 h (2G) / Up to 140 h (3G)
Talk Time Up to 22 h (2G) / Up to 10 h (3G)
Fitur Utama OS Android OS, v4.2 (Jelly Bean)
CPU MTK 6589W CPU Quad-core 1.2 GHz GPU PowerVR SGX544 Sensors Accelerometer, proximity, compass
Browser HTML
GPS Ya, with A-GPS support
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Java Ya, via Java MIDP emulator, Fitur tambahan: - Active noise cancellation with dedicated mic - SNS integration - - - Organizer - Image/video editor - Document viewer - Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk - Voice memo/dial - Predictive text input
Fitur Lainnya Multiple SIM Tidak
Video Player MP4/WMV/H.264/H.263 player
MP3 Player MP3/WAV/WMA/eAAC+ player
Audio Record Ya
TV Tidak

Harga Levono S820 Terbaru

Harga Levono S820 Baru : Rp 2.900.000

Note : Harga di atas setiap daerah mungkin saja berbeda-beda, tergantung kota masing-masing. Hanya untuk referensi.

0 Response to "Spesifikasi Dan Harga HP Levono S820"

Post a Comment